Cara Menarik Kembali Uang yang telah Ditransfer BCA

Cara menarik kembali uang yang telah ditransfer bca dapat dilakukan oleh nasabah apabila tidak sengaja melakukan salah transfer.

Kamu jangan panik ya apabila melakukan kesalahan saat transfer baik itu melalui atau atau m banking.

Kamu masih dapat melakukan pembatalan transfer dan juga menarik kembali uang tersebut pada rekening kamu. 

Kamu hanya cukup mengikuti beberapa syarat untuk melakukan hal tersebut. Memang cukup merepotkan, tetapai cara ini sebanding dibandingkan harus merelakan uang kamu yang akan hilang.

Cara Menarik Kembali Uang yang telah Ditransfer BCA

Jadi bagaimanakah cara untuk membatalkan transferan yang telah terkirim m banking bca?
Simak penjelasan yang telah kami rangkum di bawah ini. 

1. Meminta surat laporan ke kantor polisi terdekat

Sebelum kamu melakukan kegiatan pembatalan transfer melalui bca mobile, hal pertama yang harus kamu lakukan yaitu meminta surat laporan ke kantor polisi yang terdekat. 

Beberapa berkas yang harus wajib kamu bawa saat akan membuat surat laporan yaitu membawa ktp asli dan bukti transfer uang.

Agar dapat mempercepat proses saat pembuatan surat laporan, kamu dapat memberikan kesaksian sebenar- benarnya secara jelas saat kejadian salah transfer pada pihak kepolisian yang saat itu menangani.

Silahkan tunggu sampai proses itu selesai dan kamu akan di beri berkas yaitu surat laporan kasus salah transfer.

2. Mendatangi kantor bca

Setelah kamu mendapatkan surat keterangan laporan kasus salah transfer dari kantor polisi, setelah itu kamu dapat langsung mendatangi kantor cabang bca terdekat agar dapat menindak lanjuti pembatalan uang yang telah ditransfer.

Sebelum itu, kamu dapat mengambil nomor antrian customer service terlebih dahulu dan tunggu sampai nomor urut antrian kamu dipanggil oleh pihak customer service.

Silahkan sampaikan pada pihak CS tentang kejadian kamu saat melakukan salah transfer dengan menyertakan bukti transfer dan surat keterangan dari kepolisian.

Setelah itu, pihak customer service nantinya akan melakukan pencocokan kepemilikan data diri kamu dengan data rekening.

Untuk bukti transfer ini contohnya seperti foto kertas transferan atau tangkapan layar (screenshot) jika kamj menggunakan bca mobile untuk memperkuat laporan.

Jangan sesekali lupa juga untuk menunjukkan ktp asli pada pihak customer service bank bca sebagai sarana pencocokan dan validasi pada data, sehingga masalah saat pengembalian uang yang salah transfer dapat di proses dengan pebih cepat. 

3. Tunggu hasil proses verifikasi dari pihak bank bca

Setelah semua bukti saat transfer dan laporan dari kepolisian telah kamu derahkan pada pihak bank car, cara membatalkan transferan yang telah terkirim bca mobile yaitu tinggal menunggu panggilan dari pihak bank terkait verifikasi data dan laporan kasus yang salah transfer. 

Pihak bank tentunya tidak dapat langsung untuk melakukan penarikan dana dari rekening yang sebelumnya salah transfer dan mengembalikannya kepada kamu tanpa seizin pemilik rekening.

Tetapi dalam hal ini pihak bank nantinya akan menjadi perantara yang akan menghubungi kamu dengan pihak bank nasabah dari rekening tujuan transfer yang salah sebelumnya. 

Nah, gimana udah tahukan cara menarik kembali uang yang telah ditransfer bca kamu hanya perlu mengikuti langkah- langkah di atas.

Akhir kata

Sekian penjelasan mengenai cara menarik kembali uang yang telah ditransfer bca, semoga dapat bermanfaat ya. Terima kasih