Cara Menabung Dollar di BCA

Cara menabung dollar di bca sangat mudah untuk di lakukan loh. Yuk simak penjelasan yang akan kami berikan di bawah ini.

Apabila Ingin mempunyai tabungan yang lebih agresif? Tak ada salahnya, untuk memepunyai tabungan yang berbasis valuta asing atau valas untuk masa depan kamu.

Tabungan masa depan itu dapat berupa untuk pendidikan anak, pernikahan atau kebutuhan yang lainnya.

Salah satunya, dari bank central asia atau bca mempunyai sistem tabungan valas yaitu dengan nama bca dollar.

Pada sistem tabungan ini yaitu produk tabungan yang dapat di pilih secara bebas oleh para nasabah yang mempunyai kebutuhan untuk menabung dan berinvestasi dalam mata uang yang asing.

Saat ini, bank menjadi salah satu tempat yang banyak di gunakan karena di rasa lebih aman untuk menabung.

Tabungan pada bank terkadang akan memberikan syarat tertentu untuk melakukan penarikannya.

Terkadang, untuk menabung di bank sering ada peraturan setoran awal dan saldo minimal yang berbeda karena tergantung dengan ketentuan dari masing-masing bank, bunga dan biaya administrasi bulanan yang sudah di tetapkan.

Syarat Buka Tabungan BCA dollar

Inilah persyaratan yang di wajibkan dari lbank bca apabila ingin membuka tabungan dollar:

  • Bca dollar dapat di buat apabila seorang nasabah telah mempunyai umur 21 tahun atau telah menikah
  • Mengisi Flformulir dengan data yang sebenar- benarnya dan menandatanganinya di atas meterai
  • Menyiapkan dokumen contohnya seperti ktp atau paspor dan npwp. Jika warga negara asing membutuhkan kitas/psspor dan npwp
  • Minimum setoran awal pada tabungan bca dollar yaitu sebesar USD100 atau SGD200
  • Di kenakan biayaya admin setiap bulannya yaitu sebesar USD1 atau SGD2

Cara Menabung Dollar di BCA

Bca yaitu bank swasta terbesar yang ada di indonesia yang mempunyai produk tabungan bca dolar, baik dolar AS (usd) maupun dolar Singapura (sgd) untuk para nasabahnya yang memerlukam program dengan tabungan dan investasi dalam mata uang asing.

Apabila kamu tertarik untuk menabung dengan mata uang asing di bank bca, berikut ini syarat dan tata cara lengkapnya yang dapat kamu lakukan yaitu:

  • Program pembukuan rekening ini di tujukan untuk para nasabah baik itu perorangan warga negara Indonesia ataupun warga negara asing yang telah mempunyai kartu identitas secara resmi.
  • Mengisi dan menandatangani formulir permohonan untuk pembukaan rekening yang baru.
  • Wajib membawa dokumen yang akan di perlukan yaitu kartu identitas (ktp atau paspor), kartu ijin tinggal (kitas/kitap) untuk wma dan npwp untuk wni.
  • Apabila tidak mempunyai npwp dapat di ganti dengan menggunakan surat pernyataan tidak mempunyai npwp.
  • Kemudian siapkan dana setoran awal minimum usd 100 atau sgd 200 dan membayar biaya administrasi sebesar 1 usd atau 2 sgd.
  • Nantinya kamu akan di bantu untuk melakukan menabungnya bca dollar oleh teller bank.

Nah, gimana mudah bukan cara menabung dollar di bca? Tentunya mudah ya karena kamu hanya perlu mengikuti langkah- langkah di atas.

Akhir kata

Sekian penjelasan mengenai sara menabung dollar di bca semoga bermanfaat, selamat mencoba.

Terima kasih