Neicy Techno – Konversi PDF ke Word di Laptop secara offline dan online akan dijelaskan secara jelas dengan bantuan video yang bisa memudahkan prosesnya, Disini akan disediakan secara lengkap. Konversi file ini sangat penting untuk diketahui oleh semua pengguna untuk berbagai kebutuhan.
File PDF dan Word menjadi salah satu jenis file yang sering digunakan dalam berbagai kebutuhan resmi ataupun sehari-hari, Kedua file ini saling terhubung. Kamu bisa menggunakan Word untuk mengedit file PDF, Sehingga konversi PDF ke Word di Laptop harus diketahui dengan baik.
2 Cara Konversi PDF ke Word di Laptop Secara Offline dan Online
Bagaimana cara konversi PDF ke Word di laptop?, Kamu bisa menggunakan 2 cara mudah yaitu menggunakan Web Ai di Goole secara online dan menggunakan aplikasi Microsoft Word secara offline. Kedua cara ini bisa digunakan untuk mengubah file PDF menjadi Word dengan hasil yang bagus bisa diedit.
Cara Konversi PDF ke Word di Laptop Secara Offline
- Buka Ms. Word
- Masuk ke Tab File > Open > Pilih File PDF > Open.
- Setelah file PDF-nya terbuka, Simpan ke dalam format Word (Docx) dengan cara: Masuk ke Tab File > Save > Tentukan nama file dan lokasi penyimpanan > Save.
Keterangan:
Save as type: Word Document (*.docx) - Selesai.
Tutorial yang berkaitan: Cara Mengubah PDF ke Word Offline
Versi Video:
Cara Konversi PDF ke Word di Laptop Secara Online
- Buka Google.
- Cari dan kemudian buka situs web ubah PDF ke Word online, atau gunakan link di bawah ini:
https://www.ilovepdf.com/id/pdf-ke-word - Tekan tombol Pilih file PDF > Pilih PDF > Open.
- Tekan tombol Convert to Word / Konversi ke Word.
- Simpan hasilnya dengan menekan tombol Download Word / Unduh Word.
- Selesai.
Artikel Terkait: Cara Konversi PDF ke Word Online Tanpa Aplikasi
Versi Video:
Konversi PDF ke Word di Laptop bisa menggunakan 2 cara mudah yaitu online dan offline, Kedua cara ini mudah untuk dipelajari. Kamu bisa mengelola file PDF dan mengubahnya menjadi Word untuk diedit ataupun kebutuhan lainnya, Sehingga semuanya akan menjadi lebih mudah.
File PDF akan selalu digunakan dalam berbagai kegiatan resmi ataupun sehari-hari, Sehingga pengelolaannya harus dipahami. Salah satu pengelolaan file PDF yang penting untuk dipahami adalah dalam meng-konversi file PDF ke Word, Kamu bisa mengatur isian PDF di Word dengan mudah.
Mengelola jenis file bisa menggunakan cara online dan offline, Kedua cara ini menjadi solusi terbaik yang bisa digunakan. Kamu bisa menggunakan Google untuk mengelola jenis file secara online dan menggunakan aplikasi jika ingin menyelesaikannya secara offline, Hasilnya sama-sama bagus.
Tutorial di atas menjelaskan cara konversi PDF ke Word di Laptop secara online dan offline, Kamu bisa memahami keduanya. Kedua teknik ini bisa dipelajari dengan mudah dan kemudian digunakan untuk kebutuhan dalam mengelola file PDF atau mengubahnya menjadi file Word.
Jadi itu adalah cara konversi PDF ke Word di Laptop secara offline dan online dengan hasil yang sangat bagus, Prosesnya cepat dan mudah dipahami. Kamu bisa mengikuti tutorial di atas untuk mempelajari semuanya dan versi video akan memberikan tutorial yang lebih jelasnya.
Ketahui juga:
- Cara Memperbesar Ukuran JPG Menjadi 500kb Online di Google
- Cara Memperbesar Ukuran JPG Menjadi 300KB Online
- Cara Konversi Word ke JPG Online Tanpa Aplikasi