Neicy Techno – Memunculkan atau menampilkan kotak transform controls di Photoshop yang terdapat pada fitur Move Tool, Transform controls digunakan untuk mengatur objek yang akan dikelola menggunakan Move Tools sehingga prosesnya akan jauh lebih cepat dan mudah.
Adobe Photoshop digunakan untuk mengedit foto dan mengelola foto agar sesuai dengan keinginan, Kamu bisa mengedit banyak hal secara maksimal. Salah satu fitur penting dalam Photoshop adalah Move Tools, Sehingga menampilkan kotak transform controls di Photoshop akan menjadi bagian penting sebelum memulai mengedit foto di Photoshop.
Memunculkan / Menampilkan Kotak Transform Controls di Photoshop
Bagaimana cara memunculkan atau menampilkan kotak transform controls di Photoshop?, Kamu bisa menggunakan fitur move tools dan kemudian mengaktifkan Show transform controls untuk menampilkan kotak transform contorls ketika mengunakan move tool dalam proses editing foto/gambar di Photoshop.
Cara Menampilkan Kotak Transform Controls di Photoshop
- Buka Adobe Photoshop
- Pilih Fitur Move Tool
- Aktifkan / Ceklis bagian Show Transform Controls
- Selesai.
Memunculkan atau menampilkan kotak transform controls di Photoshop menjadi bagian penting dalam proses editing foto, Karna fitur ini akan sangat membantu dalam mengelola foto yang diedit. Fitur Move tool memiliki kotak transform yang bisa membantu pengguna dalam mengedit objek, Khususnya dalam memindahkan atau mengelola objek memperbesar atau memperkecil.
Move Tool menjadi salah satu fitur atau alat dalam Adobe Photoshop yang sangat sering digunakan dalam proses editing foto, Fitur ini banyak digunakan dalam setiap project. Dalam Move tool terdapat kotak transform yang digunakan untuk mengelola objek dalam foto, Sehingga menampilkannya akan sangat membantu dalam proses editing foto.
Tutorial di atas menjelaskan cara memunculkan atau menampilkan kotak transform controls di Photoshop yang terdapat pada Move Tool untuk digunakan dalam proses editing foto / project, Sehingga proses editing foto bisa menjadi lebih cepat dan mudah dalam setiap langkahnya.
Adobe Photoshop memiliki banyak fitur yang sangat lengkap untuk membantu semua pengguna dalam proses editing foto/gambar sehingga hasilnya menjadi sangat bagus dan maksimal, Semua fitur yang terdapat di Photoshop sangat lengkap dan bisa digunakan dengan mudah.
Jadi itu adalah cara menampilkan kotak transform controls di Photoshop yang terdapat pada Move Tool, Kotak transform ini akan muncul ketika pengguna menggunakan fitur Move tool. Kamu bisa mengikuti setiap langkah dalam tutorial di atas untuk memulai mempelajari cara penggunaan move tool dan kotak transform controls.
Ketahui juga:
- Cara Menghapus Orang di Foto Kita Online
- Cara Menghilangkan Objek di Foto Tanpa Merusak Background Online
- Cara Mengubah PowerPoint Menjadi PDF di Google Drive